
Tim Mahasiswa Gizi FK Undip Raih Gold Award di Kompetisi Business Plan Tingkat Nasional dengan Inovasi Mie Sehat KamuuMie
Semarang, 26 Agustus 2024 – Tim mahasiswa dari Program Studi Gizi Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro (FK Undip) kembali mengharumkan nama almamaternya dengan meraih Gold Award